Fun Mini Soccer bersama Alumni

Pada tanggal 29 Maret HIMA Arsitektur menyelenggarakan kegiatan Fun Mini Soccer yang diselenggarakan di Coerver Progresif Mini
Soccer, Ciumbuleuit, Bandung. Acara ini diikuti oleh Alumni Prodi Arsitetur UNIKOM dan Mahasiswa Program Studi Teknik
Arsitektur angkatan 2018, 2019 dan 2020. Guna mempererat tali silarutahmi dan kebersamaan diantara Mahasiswa Prodi Arsitektur dengan para Alumninya, kegiatan ini diikuti hampir setiap angkatan dan alumni. Tentunya pada kegiatan ini terdapat sharing mengenai kegiatan akademik dan keilmuan Arsitektur antara Alumni dan Mahasiswa Arsitektur.

  • Polls
    Sorry, there are no polls available at the moment.
  • About Author
    admin